Digital Art

Belajar Fotografi dan Seni desain

Friday, August 22, 2014

Galaxy K ZOOM : Si lensa Sapu Jagad

k zoom in



Mungkin tahun ini adalah tahunnya  bagi si mobile fotografi, bagaimana tidak, semua vendor berlomba-menciptakan produk yang sangat diminati oleh konsumen. Bicara selera, rata-rata peningkatan untuk mobile fotografi melonjak drastis, besar pengaruh teknologi menuntut pasar untuk lebih jeli dalam menciptakan produk. Untuk kali ini kita akan berbicara tentang lensa sapu jagad  pada mobile fotografi yang baru beberapa minggu sudah hadir di pasaran. Sebut saja K zoom milik samsung. Lensa sapu jagad pada mobile fotografi. Itu tema kita saat ini. Lensa sapu jagad yg fungsinya multi, memiliki jangkauan fokus yg luas dari lebar sampai panjang (tele) dan lensa ini biasanya di gunakan oleh para jurnalistik.

Sebelumnya samsung telah mengeluarkan produk seperti ini pada seri samsung S4 zoom, pasti temen-temen sudah melihat kan review nya. Karena minat pasar diterima dengan baik maka Samsung meneruskan kembali produknya. Pada produk Galaxy K zoom kali ini samsung menanamkan lensa dengan zoom optik 10x (setara 24-240mm) untuk sensornya pun tergolong super, yaitu dengan memakai sensor 1/2.3 cmos bsi 20,7 megapixel  dengan resolusi maximum sebesar 5248x3936 pixel. yang dilengkapi dengan optical image stabilizer yang memberikan hasil maksimal meski tahan bergetar, xenon dan LED flash sebagai lampu kilat yang kuat, geo-tagging, touch focus, panorama dan HDR. "WOW" Galaxy K zoom memang menawarkan fitur untuk para pecinta fotografi mobile. Pasti kalian semua tergiur dengan spesifikasi yang ditawarkan. Bukan Begitu? Untuk harganya silahkan temen-temen cek link dibawah ini.
SAMSUNG Galaxy K Zoom - White


Silahkan berkomentar di kolom yang telah disediakan

No comments: