Digital Art

Belajar Fotografi dan Seni desain

Tuesday, August 26, 2014

Duka Fotografer : Dipukuli hingga di tembak

Pernahkah terbayang bagaimana pengorbanan para fotografer ini yang dengan nyali besar memotret kericuhan atau di tengah kondisi perang. Dari dipukul hingga ditembak, inilah potret para fotografer dalam berburu gambar. Berikut ini cuplikan gambarnya :

Konflik Gaza
Dua fotografer lengkap dengan pelindung kepala, saat terjadi kericuhan di Mesir. (Amr Abdallah Dalsh/Reuters)

jurnalistik
Fotografer yang bersembunyi di belakang bekas tangki air kosong di Rio de Janeiro 27 November 2010.(Sergio Moraes/Reuters)

suka duka fotografer
Terlihat anggota pers tergeletak di jalanan dikelilingi para tentara di Kairo tanggal 3 Februari 2011.(Kyodo/Reuters)

duka palestina
Patricia Melo, seorang fotografer AFP harus berhadapan dengan polisi di Lisbon, Portugis tahun 2012.(Hugo Correia/Reuters)

fotografer perang dunia
Seorang fotografer harus menggunakan helm dan pelindung wajah demi melindungi dari lemparan-lemparan batu pengunjuk rasa di Kairo. (Amr Abdallah Dalsh/Reuters)

konflik
Saat kericuhan di Taksim Square, Istanbul pada 11 Juni 2013. Tampak fotografer ini tak peduli di dorong oleh polisi ia tetap memperhatikan kameranya (Murad Sezer/Reuters)

Suhaib Salem
Moeman Qreiqea harus kehilangan kedua kakinya saat serangan udara Israel pada tahun 2008. (Suhaib Salem/Reuters)

foto 2012
Fotografer asal Perancis Remi Ochlik foto diambil saat berada di Kairo, Mesir pada 23 November 2011. Ia meninggal pada 22 Februari 2012 saat terkepung di kota Suriah dan terkena tembakan roket. (Julien de Rosa/Reuters)

Silahkan berkomentar di kolom yang telah disediakan

No comments: